Keranjang belanja masih kosong
Ayo! belanja sekarang
Brand | : Petrokimia-Petrosida Gresik |
SKU Produk | : I01K008SK0295JP1716P13134 |
Rp. 320.000,- / 20 Kg
Petro Biofertil adalah pupuk hayati berbahan ktif mikroba penambat nitrogen bebas, penghasil zat pengatur tumbuh, pelarut fosfat dan perombak bahan organic. Penggunaan pupuk hayati petro biofertil tidak untuk menggantikan pupuk anorganik, melainkan untuk mengefektifkan penggunaan pupuk N dan P. Mikroba penambat N berkemampuan menambat N bebas di udara dan tanah serta memproduksi enzim urea reduktase. Mikroba pelarut P berkemampuan menghasilkan enzim fosfatase, asam-asam organic, dan poli sakarida. Senyawa-senyawa tersebut akan membebaskan unsur P dari senyawa pengikatnya, sehinga P tersedia bagi tanaman meningkat.
Keunggulan:
Kinerja mikroba dalam pengikatan nitrogen, pelarut fosfat dan kinerja lainnya mulai aktif, ketika terjadi kontak antara granul petro biofertil dengan tanah. Berbentuk granul, sehingga mudah dalam aplikasi di lapangan. Ramah lingkungan dan tidak berbahaya bagi tanaman, hewan dan manusia karena dibuat dari bahan alami. Sesuai untuk semua jenis tanah dan tanaman. Dikemas dalam kantong kedap air, sehingga mutu produk terjaga
Manfaat:
Spesifikasi:
Dosis dan Cara Aplikasi
Komoditas |
Dosis (kg/ha) |
Cara Aplikasi |
Padi, Jagung, Palawija dan Tanaman Holtikultura (sayur) |
50 – 100 |
|
Tanaman Holtikultura (buah) dan Tanaman Perkebunan |
100 – 200 |
Tidak dianjurkan untuk dicampur dengan pestisida atau waktunya berdekatan dengan aplikasi pertisida terutama pestisida butiran (granul)