Keranjang belanja masih kosong
Ayo! belanja sekarang
Brand | : BISI |
SKU Produk | : I01K011SK0074JP0510P09726 |
Rp. 12.000,- / Pcs
Buah Semangka adalah salah satu jenis buah yang berukuran besar dengan nama ilmiah Citrullus lanatus. Dalam bahasa Inggris, buah Semangka disebut dengan Watermelon. Buah yang pada awalnya berasal dari benua Afrika bagian Selatan ini merupakan keluarga suku timun-timunan (Cucurbitaceae) seperti buah labu, buah melon dan ketimun. Buah Semangka pada umumnya dapat dimakan segar atau diproses menjadi jus semangka. Buah Semangka yang mengandung gizi dan kadar air yang tinggi namun rendah kalori ini merupakan makanan ataupun minuman yang sangat menyegarkan dan bermanfaat bagi kesehatan manusia. Beberapa manfaat buah semangka bagi kesehatan manusia diantaranya adalah mengendalikan tekanan darah, mencegah dehidrasi, mengatasi peradangan dan mengurangi nyeri pada otot.
Bentuk buah bulat dengan berat hijau muda dengan garis/lorek berwarna hijau gelap. Daging buah berwarna merah, rasa manis dan padat. Tahan dan pengangkutan jarak jauh. Pertumbuhan kuat, seragam dan mudah perawatannya. Toleran terhadap penyakit layu dan Downy mildew. Cepat dan mudah berbuah.
Jenis | Master F1 |
Potensi Panen | Rasanya manis dengan kadar gula mencapai ±13% (Brix). Tidak mudah pecah dan tahan pengangkutan jarak jauh. Berat buah 6,0-8,0 kg |
Umur Panen | 60 Hari setelah pindah tanam |
Rekomendasi Dataran | Rendah - Menengah |
Jumlah Perkemasan (butir) | 30 |
Kemasan (gr) | 1.1 |